Berikut pernikahan adat termahal di indonesia
1. Adat Minangkabau, Padang Sumatera utara
Tradisi perkawinan di Minangkabau juga memiliki serangkaian upacara yang cukup banyak Tradisi ini mencakup adat merarik (merarikan) tepung tawar siraman hingga upacara akad nikah yang melibatkan mas kawin yang bernilai tinggi seperti emas dan perhiasan
2. Adat Batak
Proses pernikahan bagi masyarakat Batak juga terkenal menghabiskan biaya yang tidak sedikit Ini bisa terjadi karena pernikahan adat ini memiliki 13 rangkaian prosesi yang dilakukan mulai dari pagi hari hingga menjelang malam
3. Adat Nias Sumatera Utara
Mahar adat Nias ditentukan oleh status sosial dan ekonomi seseorang yang mana Dalam prosesi lamaran seorang calon mempelai laki-laki harus mempersiapkan minimal 25 ekor babi loh elnamers, di mana harga satu ekornya bisa mencapai 4 juta rupiah. Jika syarat wajib ini tidak terpenuhi maka menantu laki-laki harus mengabdi kepada mertuanya sampai besaran mahar tersebut terpenuhi
4. Adat Sasak dari Lombok
Untuk mahar pernikahan suku sasak sendiri disesuaikan dengan jarak dari rumah keluarga perempuan ke keluarga laki-laki misalnya berapa jembatan atau berapa masjid yang dilewati. selain jarak perbedaan kasta atau status keturunan juga menentukan besarnya mahar sedangkan prosesi pernikahan adat sasak itu sendiri terdiri dari beberapa tahapan yaitu Mesejati Selabar Nuntun Wali Mengambil janji terakhir Ajikrama (sorong serah).
5. Pernikahan Adat Bali
Pernikahan adat Bali Sama seperti suku lainnya suku Bali juga memiliki serangkaian prosesi pernikahan yang cukup kompleks dengan upacara Hindu yang kaya akan simbolisme dan keindahan Prosesi ini melibatkan banyak langkah ritual loh elnamers
Writing By : Tiara Asvina