Prosesi Tradisi Nyawak, Pernikahan Adat Komering Sumatra Selatan
Pernikahan merupakan momen yang paling dinantikan oleh setiap pasangan tapi sebelum akad nikah berlangsung ada prosesi adat yang perlu dilalui. Prosesi nyawak merupakan awal dari pernikahan adat komering. Sebelum berlangsungnya prosesi nyawak pihak mempelai laki-laki harus mempersiapkan benang tenun. (Sumber : @f8_management & @elnam.wo) Benang tenun ini bukan asal benang tenun yang Elnamers. Benang tenun…