Enak Nian! Yuk Intip 5 Kuliner Lezat Khas Palembang
Palembang dengan keberagaman budayanya menyerap banyak inspirasi dari berbagai budaya luar, layaknya dari arab, india, chinese dan sebagainya. Hal itu juga dapat dilihat pada keberagaman kuliner khas Palembang yang kaya akan rempah dan variasi, kita bakal ulik beberapa kuliner Palembang yang lazim dihidangkan pada berbagai acara pernikahan maupun formal lainya. PEMPEK (Sumber: Website, apasih.web.id)…